Sempat bingung juga untuk memberikan
judul kali ini, karena jika saya memberikan judul nama software nya,
kurang fammilier di mata search engine google , akhirnya saya memakai judul download gratis software pembuat website.
Banyak sekali software pembuat website yang bertebaran di internet,
tapi sayangnya banyak yang berbayar, seperti contohnya microsoft
frontpage. Nahh untuk kali ini ada alternatif lain pengganti software
yang berbayar dengan software gratis, namanya softwarenya adalah pagebreeze html editor,
meskipun menu nya tidak selengkap yang berbayar tetapi cukup bisa di
andalkan untuk membuat website, tentunya cara pengoperasiannya pun tidak
sulit.
Pagebreeze
html editor ini berfungsi untuk membuat halaman website, anda bisa
berkreasi sendiri sesuai dengan kesukaan anda, jangan kawatir cara
pengoperasiannya pun tidak sulit, meskipun saya tidak bilang mudah,
karena untuk saya pribadi membutuhkan beberapa jam untuk mengerti menu
yang tersedia dari software tersebut. Contoh yang bisa anda buat adalah
dengan membuat mini site dengan software tersebut. Untuk tata cara
membuat minisite, silahkan anda buka postingan cara membuat minisite secara gratis dan kumpulan template minisite.
Jika
anda ingin mempercepat bagaimana mengoperasikan software tersebut
silahkan bisa anda googling, banyak yg memberikan tutorial cara membuat
website dengan pagebreeze html editor ini.
Silahkan download pagebreeze html editor di bawah ini
Download pagebreeze html editor
Mudah mudahan bermanfaat.
Sumber www.hilmifirdaus.com
0 komentar:
Posting Komentar